Punai Timor. Timor Green Pigeon. Treron psittacea (Temminck, 1808). Sinonim: Treron psittaceus (Temminck, 1808)
Badan
Besar (32cm.). Hijau, termasuk mahkota, tenggorokan dan tunggir hijau
kuning lebih terang. Jantan: tepi penutup sayap kuning terang. Betina:
tepi penutup sayap putih kekuningan.
Rangkaian 6-7 nada yang semakin cepat, Suara dengkuran yang diselingi dengan bunyi “sii saw”.
Persebaran
Endemik Nusa Tenggara Timur, atau hanya ditemukan hidup di Pulau Roti, Semau, dan Timor Leste.
Tempat hidup dan kebiasaan
Sangat jarang dijumpai di hutan primer dan hutan pamah monsun sekunder sampai ketinggian 160 mdpl.
Galeri
Sumber : http://www.kutilang.or.id
No comments:
Post a Comment